Baru Tahu Red Bull Ring MotoGP Austria Bukan Hanya Sirkuit Kecepatan Tinggi, Banyak Acara Selain MotoGP

Joni Lono Mulia - Sabtu, 19 Agustus 2023 | 09:55 WIB
@mj_photogp
Baru tahu sirkuit Red Bull Ring MotoGP Austria ternyata buka setahun penuh dan gelar banyak acara tak hanya balapan MotoGP

Nama Red Bull ini karena dukungan penuh dari produsen minuman energi asal Austria, Red Bull.

Uniknya lagi, nama Red Bull Ring itu juga diperkuat dengan berdirinya patung Banteng Merah atau Red Bull di tengah-tengah sirkuit.

Tinggi patung Banteng Merah atau Red Bull itu mencapai 18 meter.

Sekaligus sirkuit Red Bull Ring MotoGP Austria satu-satunya sirkuit yang mencomot nama binatang.

Umumnya, nama sirkuit MotoGP tahun ini didominasi nama-nama pembalap legendaris atau lokasi di mana sirkuit itu berada.

Baru tahu sirkuit Red Bull Ring MotoGP Austria 2023 punya banyak hal yang seru di luar jadi venue MotoGP.

Baca Juga: Fakta Ngeri Sirkuit Red Bull Ring MotoGP Austria, Sejarah Ungkap Pembalap Pole Position Belum Jaminan Menang

Penulis : Joni Lono Mulia
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular