Motor Hilang di Tempat Parkir Pemilik Diuntungkan Simak Penjelasan Hukumnya Agar Dapat Ganti Rugi

Aong - Minggu, 20 Agustus 2023 | 07:38 WIB
TribunJakarta.com
Motor hilang di tempat parkir jaid tanggung jawab siapa

Baca Juga: Pelat Nomor Motor Hilang atau Jatuh Jangan Asal Bikin di Pinggir Jalan, Bikin di Samsat Murah Kok

Baca Juga: Anggapan Lapor Motor Hilang ke Polisi Dipersulit, Polisi Jawab Kenapa Harus Spesifik

Adapun bunya pasal-pasal tersebut:

Pasal 1365

Tiap perbuatan yang melanggar hukum dan membawa kerugian kepada orang lain, mewajibkan orang yang menimbulkan kerugian itu karena kesalahannya untuk menggantikan kerugian tersebut.

Pasal 1366

Setiap orang bertanggung jawab, bukan hanya atas kerugian yang disebabkan perbuatan-perbuatan, melainkan juga atas kerugian yang disebabkan kelalaian atau kesembronoannya.

Pasal 1367

Seseorang tidak hanya bertanggung jawab, atas kerugian yang disebabkan perbuatannya sendiri, melainkan juga atas kerugian yang disebabkan perbuatan-perbuatan orang-orang yang menjadi tanggungannya atau disebabkan barang-barang yang berada di bawah pengawasannya.

Selain itu, dalam Putusan MA No. 3416/Pdt/1985, majelis hakim berpendapat bahwa perparkiran merupakan perjanjian penitipan barang. Oleh karena itu, hilangnya kendaraan milik konsumen menjadi tanggung jawab pengusaha parkir.

Umumnya, pemilik kendaraan lebih memilih ganti rugi penyelesaian melalui jalur perdata lebih banyak dipilih.

Jadi, jelas motor hilang di parkiran penanggung jawabnya adalah pemilik atau pengelola tempat parkir.

Dia harus bertanggung jawab terhadap kendaraan yang telah dititipkan kepadanya.

Sumber: https://www.hukumonline.com/klinik/a/motor-hilang-di-parkiran-lt4fbeeeca649dc.

Penulis : Aong
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular