Kemenangan sempurna karena Bagnaia juga meraih pole position lalu memenangkan Sprint Race di hari Sabtu.
Padahal sejak 2017, pole sitter di MotoGP Austria justru kesulitan menjadi pemenang, tetapi Bagnaia berhasil meruntuhkan mitos tersebut.
Ditambah satu anak didiknya dan pembalap Mooney VR46 Racing Team, Marco Bezzecchi menjadi penempat ketiga di Austria 2023.
Ini juga membuat peluang Marco Bezzecchi untuk kembali ke peringkat dua klasemen sementara kembali terbuka.
Selisihnya hanya enam point dari Jorge Martin yang finis di posisi tujuh pada balapan di Austria.
Baca Juga: Fakta Hebat Francesco Bagnaia Menang MotoGP Austria 2023, Mitos Buruk Sejak 2017 Terhenti
Penulis | : | Didit Abdillah |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR