Baca Juga: Genit Lampu Indikator Bensin Ngedip Jangan Panik Kini Terungkap Tinggal Berapa Liter Isi di Tangki
Artinya jika motor tersebut konsumsi bensinnya seliter bisa 40 km, maka masih bisa jalan sekitar 20 km lagi sejak menunjuk huruf F.
Pria yang akrab disapa TH mengatakan, tanda huruf E tersebut bisa dijumpai pada semua indikator BBM kendaraan.
"Pada indikator BBM yang menggunakan analog atau digital bisa dijumpai kode tersebut sebagai penanda kondisi BBM yang ada di tangki," ucap TH.
Walaupun masih ada BBM sisa di dalam tangki saat indikator menunjukkan E, pengendara tidak boleh mengabaikan begitu saja.
Terlebih lagi jika kalian hendak melintasi jalan yang baru pertama dilewati, pastikan isi BBM terlebih dahulu agar lebih aman.
KOMENTAR