Pada bagian lampiran, tidak disebutkan secara rinci mengenai kondisinya.
Namun brother bisa mengeceknya secara langsung di Dusun Sempangan, Kelurahan Kalianget Barat, Kecamatan Kalianget, Kabupaten Sumenep.
Untuk mengikuti lelang motor murah ini, ada uang jaminan yang harus diserahkan, sebesar Rp 250.000.
Jangan sampai lewat, batas akhir jaminan hingga 20 November 2023.
Langsung cek infonya dengan klik DI SINI.
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR