Baca Juga: Catat Semua Pemilik SIM dapat Mencairkan Duit Sampai Rp 4 Juta dari Dana Asuransi Ketika Pembuatan
Jadi, dengan adanya tiga macam biaya tersebut membuat dana perpanjang SIM jadi bertambah naik.
Seperti di wilayah Polda Metro, biaya tes psikologi Rp 60.000, kesehatan Rp 25.000 dan asuransi Rp 50.000.
Jadi, total biaya perpanjangan SIM C yaitu Rp 75.000 + 60.000 + 25.000 + 50.000 = 210.000.
Sedangkan biaya total perpanjang SIM A yaitu Rp 80.000 + 60.000 + 25.000 + 50.000 = 215.000.
Bagi pemohon SIM di daerah lain juga sama, namun kenaikannya berbeda-beda biaya untuk tes kesehatan, psikologi dan asuransi tersebut.
KOMENTAR