Alasan Marc Marquez Cuma Semusim dengan Gresini Racing di MotoGP 2024, Tantangan Serius Bagi Honda

Joni Lono Mulia - Senin, 15 Januari 2024 | 22:45 WIB
MotoGP
Alasan Marc Marquez hanya semusim bareng Gresini Racing di MotoGP 2024, simak faktanya

Baca Juga: Cara Marc Marquez Biar Akrab Sama Crew Chief Baru di MotoGP 2024

Lantas Marc Marquez dan Honda pabrikan punya agenda yang harus dicapai di MotoGP 2024.

Katakanlah agenda Marc Marquez dan Honda sesuai dengan rencana alias targetnya lancar jaya manunggal.

Tidak menutup kemungkinan Marc Marquez kembali lagi jadi pembalap MotoGP Honda pabrikan Repsol Honda Team.

"Lihat bagaimana Honda tidak membesar-besarkan langkah Marc Marquez di musim lalu."

"Mulai dari performa yang sering jatuh, hingga kemudian memutuskan kontrak semuaim lebih cepat," cerita Livio Suppo.

"Paling kentara tidak ada istilah perpisahan antara Marc Marquez dengan Honda," imbuh sosok sukses di balik layar Ducati dan Honda pabrikan itu.

Ada benarnya Marc Marquez tidak pengin mengucapkan selamat berpisah meninggalkan Honda pabrikan.

Marc Marquez lebih senang mengucapkan sampai jumpa lagi.

Mungkinan kejadian Marc Marquez dan Honda pabrikan bersatu padu di musim depan.

Baca Juga: Sosok Di Balik Sukses Marc Marquez di MotoGP Ungkap Bakal Balik Lagi Ke Honda Tahun Depan, Simak Faktanya

Asalkan Marc Marquez dan Honda menunjukkan performa apik di MotoGP 2024.

Kira-kira bagaimana menurut brother nih, Marc Marquez dan Honda bisa jadi 'rujuk' di musim depan?

Ikuti terus info dan perkembangan MotoGP selalu di www.motorplus-online.com.

Penulis : Joni Lono Mulia
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular