Legenda MotoGP Casey Stoner jadi pembalap satu-satunya yang berhasil sikat podium tertinggi MotoGP Qatar di 2 skuat berbeda.
Casey Stoner menang MotoGP Qatar 2007-2009 bersama Ducati kemudian MotoGP Qatar 2011 bersama Honda.
4 pembalap reguler MotoGP 2024 berkesempatan ikuti jejaknya legenda MotoGP Casey Stoner dengan syarat menang akhir pekan ini.
Adalah pembalap Pertamina Enduro VR46 Racing Team Fabio Di Giannantonio yang menang di MotogP Qatar 2023 masih berseragam Gresini Racing.
Kans serupa bagi pembalap Ducati Lenovo Team Enea Bastianini yang juara MotoGP Qatar 2022 bersama Gresini Racing.
Kemudian Maverick Vinales sikat podium teringgi MotoGP Qataro 2021 dan 2017 saat masih membela Yamaha MotoGP.
Terakhir adalah pembalap Gresini Racing MotoGP 2024 Marc Marquez yang juara MotoGP Qatar 2014 bersama Repsol Honda Team.
Itu dia spesialnya MotoGP Qatar 2024 dan 3 fakta besar yang jangan sampai fanatikan MotoGP lewatkan akhir pekan ini.
Ikuti terus info dan perkembangan MotoGP selalu di www.motorplus-online.com.
Baca Juga: Misi Rahasia Tanpa Ampun Fabio Di Giannantonio di MotoGP Qatar 2024, Ikuti Jejaknya 1 Legenda MotoGP
Source | : | Berbagai sumber |
Penulis | : | Joni Lono Mulia |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR