Modifikasi Motor Yamaha DT 100 Tambah Mantap Ganti Kaki-kaki Cocok Buat Biker Tinggi

Ardhana Adwitiya - Senin, 8 April 2024 | 16:20 WIB
Ardhana Adwitiya/MOTOR Plus-online
Modifikasi motor Yamaha DT 100.

Ditambah setang menggunakan model fat bar twinwall lansiran Delkevic.

Balik lagi ke area kaki-kaki, peleknya sudah ganti tapi pakai ukuran standar.

"Pelek ganti V-Rossi depan 21 inci belakang 18 inci," lanjutnya.

"Ban IRC depan ukuran 275-21 dan belakang 410-18," tambahnya.

Ardhana Adwitiya/MOTOR Plus-online
Rem depan menggunakan cakram dan kaliper Yamaha RX 100.

Sementara itu, untuk suspensi belakang dipasang sok aftermarket.

Puas mengubah kaki-kaki, ternyata mesin Yamaha DT 100 juga sudah upgrade.

"Mesin naik over size piston, lalu pengapian sudah CDI dan karbu pakai RX King Mikuni 26," sambungnya.

Biar makin jos, gir set dan rantai motor trail tahun 1978 ini turut diganti.

Ardhana Adwitiya/MOTOR Plus-online
Mesin Yamaha DT 100 kena upgrade, over size piston, ganti knalpot dan karburator.

Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular