Rumor lainnya adalah spesifikasi motor listrik ini setara dengan mesin 125 cc.
Untuk desain dan spesifikasi lain kemungkinan mirip dengan Suzuki Access 125 versi bensin.
Sedangkan fitur-fiturnya tak akan terlalu canggih atau lengkap karena demi menekan harga jual.
Nah, apakah motor listrik Suzuki e-Access ini akan rilis di Indonesia juga?
Kalau iya, bisa jadi motor listrik pertama Suzuki di tanah air nih!
Penulis | : | Yuka Samudera |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR