"Pada aki basah sel bisa dilihat langsung, bila sudah berjamur di dalam dipastikan aki sudah tidak bisa dicas," tambah Nurdin yang gerainya di di Jl. Raya Bogor, Jakarta Timur.
"Penyebab timbulnya jamur akibat dari tidak menambahkan air aki bila sudah di bawah indikator low," lanjut Nurdin.
Selain itu aki basah yang sellnya eusak bisa dilihat langsung, bentuknya sudah tidak lurus lagi.
Sedangkan untuk aki kering, ada mitos beredar tidak bisa dicas lagi kalau sudah tekor, tidak begitu adanya.
"Aki kering juga bisa dicas asalkan masih belum di bawah 10 volt," wantnya.
KOMENTAR