Pemutihan Pajak Kendaraan di Bengkulu Akan Dibuka, Tahun Lalu Raup Puluhan Miliar Rupiah

Ardhana Adwitiya - Kamis, 9 Mei 2024 | 16:45 WIB
Tribunnews.com
Ilustrasi STNK untuk ikut pemutihan pajak kendaraan bermotor.

Pemutihan berlangsung sejak Mei hingga 30 November 2023.

Mengutip Kompas.com, hingga awal November terdapat 108.385 kendaraan telah menikmati program ini.

Alhasil program tersebut berhasil menyumbangkan pendapatan daerah sebesar Rp 67.509.692,500 miliar.

Dari 108.385 ribu kendaraan, tercatat 82.138 motor menikmati program pemutihan PKB dan BBNKB dan sisanya 26.247 mobil.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Pemutihan Pajak Kendaraan, Bengkulu Sumbang Pendapatan Daerah Rp 67 Miliar"

Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular