Imbas Pertalite Akan Dihapus Busi Motor Juga Harus Ganti Pakai yang Lebih Canggih

Didit Abdillah - Rabu, 15 Mei 2024 | 09:45 WIB
Kolase MOTOR Plus-online
Motor yang terbiasa pakai BBM Pertalite seperti Honda BeAT juga dianjurkan ganti busi jika pindah ke Pertamax.

"Kalau hanya sesekali saja menggunakan bensin dengan RON yang lebih tinggi ya jelas tidak harus ganti busi," lanjutnya.

"Karena dengan menggunakan bensin yang lebih bagus kualitasnya, pasti berpengaruh pada kompresi, juga berpengaruh pada performa busi," jelas Diko kepada MOTOR Plus beberapa waktu lalu.

Jika dari sisi busi NGK, penggunaan bahan bakar dengan oktan yang lebih tinggi, juga bisa menimbulkan pengapian yang lebih tinggi.

Maka busi yang digunakan juga harus semakin berkualitas dengan daya tahan yang semakin bagus.

NGK Busi Indonesia
Ilustrasi. Busi iridium

Sebagai contoh motor Honda BeAT yang menggunakan busi dengan materia nikel dari bawaan pabriknya. 

Busi berbahan nikel memang tidak masalah jika menggunakan Pertalite karena rata-rata kompresi mesinnya adalah 10:1. 

Jika menggunakan Pertamax atau RON 92 maka kompresi mesin akan lebih tinggi, sehingga kerja busi menjadi lebih keras. 

Butuh material yang lebih canggih, seperti busi dengan material iridium

Baca Juga: Kenapa Busi Yamaha XMAX Harganya 4 Kali Lipat NMAX, Ini Jawaban NGK

Penulis : Didit Abdillah
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular