Korlantas Polri Kasih Paham Kenapa NIK KTP Bakal Jadi Nomor SIM Mulai 2025

Ardhana Adwitiya - Selasa, 28 Mei 2024 | 07:52 WIB
Kolase Divisi Humas Polri dan MOTOR Plus-online
Ilustrasi Dirregident Korlantas Polri Brigjen Pol Yusri Yunus (kiri), SIM dan KTP (kanan).

"Dengan single data, semuanya memudahkan,” jelas dia. 

Yunus menambahkan, sosialisasi tentang perubahan nomor SIM akan dilakukan mulai Juli 2024.

"Mulai 1 Juli 2024 sudah mulai (sosialisasi)," tambah Dirregident Korlantas Polri itu. 

"Nanti perubahannya sesuai dengan masa aktif SIM," sambungnya. 

"Ketika perpanjangan, sudah otomatis berubah,” jelas Yunus.

Rencananya penerapan NIK sebagai nomor SIM akan berlaku 2025 mendatang. 

“Mulai tahun 2025 kita berencana menggunakan NIK sebagai nomor SIM,” ujar Yunus

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "NIK KTP Bakal Dijadikan Nomor SIM Mulai 2025, Korlantas Polri: Agar Jadi Satu Data dan Memudahkan"

Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular