Benar-benar Pemutihan Nih Gratis Pajak Kepemilikan Hanya Dibuka 1,5 Bulan Cepat Serbu Samsat

Aong - Senin, 29 Juli 2024 | 12:11 WIB
FB MP Manyy Ny
Segera datangi Samsat pemutihan pajak kepemilikan digratiskan

Ada empat kategori pemutihan pajak kendaraan bermotor di antaranya adalah;

1. Bebas Bea Balik Nama (BBN II)

2. Bebas Sanksi Administratif

3. Bebas Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) Progresif

4. Bebas Denda Sumbangan Wajib Dana Kecelakaan Lalu Lintas Jalan (SWDKLLJ)

Diharapkan, pemilik kendaraan yang belum membayar pajak segera memanfaatkan program ini.

Kabid Pajak Daerah Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Jawa Timur Kresna Bimasakti menjelaskan program pemutihan ini sengaja dilakukan Pemprov dalam rangka HUT RI ke-79.

"Silakan dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya," kata Kresna di Surabaya dikutip dari SuryaMalang (13/7/2024).

Waktu pembebasan ini memang terbilang pendek daripada biasanya, hanya sekitar 1,5 bulan.

Meski demikian, Pemprov memprediksi, program pemutihan ini akan dimanfaatkan betul oleh wajib pajak.

Penulis : Aong
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular