Ada Motor Baru 2025 Cuma Rp 26 Jutaan Mesin Beneran 160 cc, Ini Fitur Canggihnya

Galih Setiadi - Jumat, 2 Agustus 2024 | 20:35 WIB
Hero Xtreme
Tampak depan motor baru 2025 yang mesinnya beneran 160 cc.

Baca Juga: Motor Baru Yamaha NMAX 2024 yang Terlaris di Jawa Barat Bukan Tipe Turbo, Kok Bisa?

Selebihnya, Hero Xtreme 160R 4V 2025 tetap mempertahankan spesifikasi teknisnya.

Seperti pemakaian mesin 163,2 cc berpendingin cairan yang mampu menghasilkan power 16,6 bhp (16,83 dk) dan torsi puncak 14,6 Nm.

Masing-masing power dan torsi maksimum itu disalurkan ke roda belakang lewat sistem transmisi manual 5-percepatan.

Hero Xtreme
Motor baru Hero Xtreme 160R 4V 2025 harganya Rp 26 jutaan.

Urusan peredaman, motor baru ini tetap memakai sokbeker upside down berkelir emas dengan monosok di belakangnya.

Peleknya memiliki ukuran 17 inci depan dan belakang dengan palang 5 pasang.

Fitur keselamatannya berupa Antilock Braking System (ABS) yang terpasang di pengereman cakram depan dan belakangnya.

Hero Xtreme
Pengereman belakang motor baru Hero Xtreme 160R 4V 2025 sudah ABS.

Di India, motor sport non-fairing ini bersaing dengan Honda CB150F.

Andai dijual di Indonesia, apakah brother berminat menjadi pemiliknya?

Penulis : Galih Setiadi
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular