Headlamp model biled.
Serta alat pemantau tekanan ban.
Untuk mesinnya, diklaim punya tenaga 14 dk dan torsi 14 Nm.
Uniknya versi standar punya tenaga lebih besar yakni 16,3 dk dan torsi 14,8 Nm.
QJMotor Fort 150 2025 ini dijual dengan dua versi di China.
Harganya mulai 12,999 Yuan untuk varian standar serta 13,999 Yuan untuk varian ADV.
Kalau dikonversikan ke Rupiah artinya harganya mulai Rp 28 jutaan untuk tipe standar dan Rp 30 jutaan untuk ADV.
Menarik ya!
KOMENTAR