Bikin Iri Harga Bensin di Negara Tetangga Cuma Segini Per Liternya

Uje - Selasa, 3 September 2024 | 12:00 WIB
Uje
Bikin Iri Harga Bensin di Negara Tetangga Cuma Segini Per Liternya

Harga bensin dengan oktan lebih tinggi yakni RON97 dijual tidak terpaut jauh.

RON97 dijual 3,42 Ringgit Malaysia atau sekitar Rp 12 ribuan.

Sementara di Indonesia tidak ada bensin dengan RON97, yang ada adalah RON98.

Bensin RON98 sendiri dijual Rp 14.475 (September 2024).

Dikutip dari beberapa sumber Malaysia juga masih memberikan subsidi harga bensin bagi warganya seperti di Indonesia.

Bedanya mereka memberikan subsidi harga bensin untuk bensin oktan tinggi yakni RON95 dan RON97.

Sementara untuk subsidi untuk bahan bakar diesel atau solar mulai dicabut per tahun 2024 karena dianggap membebani anggaran negara.

Penulis : Uje
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular