Apa Benar Pajak Motor TVS XL 100 2024 Murah Enggak Sampai Rp 200 Ribu?

Galih Setiadi - Rabu, 18 September 2024 | 16:45 WIB
TVS
Foto ilustrasi TVS XL 100 2024, berapa pajak motor yang harus dibayarkan?

Eits belum termasuk SWKLLJ, berarti total pajak motor tahunan yang harus dibayarkan Rp 171 ribu.

Gokil, bayar pajak motor Rp 200 ribu masih dapat kembalian Rp 29 ribu setiap tahunnya.

Nah, sekarang udah tahu kan cara hitungnya, coba berapa besaran pajak motor yang harus bayarkan setiap tahunnya?

Facebook.com/Bapenda Jabar
Foto ilustrasi STNK yang terdapat besaran pajak motor.

Tapi perlu brother pahami, hitungan di atas berlaku untuk wilayah DKI Jakarta.

Selain itu, hitungan tersebut juga berlaku untuk kepemilikan pertama.

Maka dari itu, hitungannya bisa berbeda kalau brother di luar Jakarta atau motornya lebih dari kepemilikan pertama.

Penulis : Galih Setiadi
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular