Peningkatan juga dilakukan Fabio Quartararo pada 10 menit terakhir.
Baca Juga: Dua Pembalap Ini Jadi Korban Koneksi Kalahkan Prestasi Untuk Naik Kelas MotoGP
Namun Pecco langsung memberikan perlawanan dengan melesat ke urutan 1 dengan waktu 1 menit 30,286 detik.
Jorge Martin terjatuh di tikungan 8 saat Practice tinggal 3 menit lagi.
Di saat bersamaan, Fabio Di Giananntonio juga terjatuh, di belokan 10.
Saat sesi berakhir, Pecco Bagnaia menjadi pembalap yang paling cepat.
Jorge Martin berada di posisi kedua, Marc Marquez yang bersaing ketat dengan Pecco Bagnaia berakhir di urutan 3.
Simak hasil Practice MotoGP Emilia Romagna 2024:
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Galih Setiadi |
KOMENTAR