"Saya sebelumnya tidak pernah melepas tear off saat start, tapi saya menyadari ada yang menghalangi dan melepasnya," ujar Marc Marquez usai balapan.
"Saya menyadari ada yang terjatuh dan yakin itu ada di ban belakang, tapi saya sudah harus start," ucapnya.
Marc Marquez langsung fokus dan jalani start dari posisi kedua.
Tapi jelas tear off tersebut bikin ban belakang motor Marc Marquez spin saat start karena bikin hilang traksi.
Untung Marc Marquez tidak jatuh meskipun posisinya melorot ke posisi enam.
Namun, perlahan tapi pasti Marc Marquez kejar dua pembalap Ducati terdepan dan malah berhasil comeback meraih kemenangan.
Kemenangan di MotoGP Australia jadi yang pertama buat Marc Marquez sejak 2019.
UNREAL! ????@marcmarquez93's own tear-off caused his botched start! ????#AustralianGP ???????? pic.twitter.com/DffIAPakzh
— MotoGP™???? (@MotoGP) October 20, 2024
KOMENTAR