Sementara Pecco Bagnaia berhasil mencatatkan waktu 1:28.700, lap time pertama di bawah 1:29.000.
Tak lama Jorge Martin alami low side crash di tikungan 9 Sirkuit Buriram.
Di saat bersamaan, Enea Bastianini melesat dengan 1:28.930, naik ke P2.
Waktu Pecco Bagnaia tak terkalahkan sehingga berhak menempati pole position.
Enea Bastianini akan start di samping Bagnaia, yakni grid kedua.
Jorge Martin meski terjatuh masih mengamankan grid ketiga.
Marc Marquez akan memulai balap dari starting grid 5, di antara Marco Bezzecchi (4) dan Fabio Quartararo (6).
Berikut hasil kualifikasi MotoGP Thailand 2024:
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Ardhana Adwitiya |
KOMENTAR