Persamaan Cakram Motor MotoGP dan Yamaha Mio J, Kecil Tapi Nyebelin

Reyhan Firdaus - Minggu, 10 November 2024 | 14:20 WIB
Brembo
Brembo perkenalkan kaliper MotoGP terbaru

Sekalipun diameter cakram-nya mencapai 355 mm, dengan kecepatan lebih dari 320 km/jam.

Hanya pakai 3 baut, karena selain dirasa kuat, juga buat mengurangi bobot roda.

Meski kecil, saat rotasi roda berat 10 mg juga berpengaruh saat motor bermanuver dan mengerem.

Bahkan biar hemat beban, pelek MotoGP buatan Marchesini juga hanya butuh 3 baut buat pemegang cakram-nya.

Selain MotoGP, cakram 3 baut ini juga dipakai tim WSBK yang pakai paket pengereman Brembo.

Terakhir, karena cuma 3 baut membuat mekanik lebih cepat dalam mengganti cakram, terutama saat balapan hujan.

Source : Brembo.com
Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular