Baca Juga: Yamaha NMAX Turbo 2024 Jadi Motor Murah Dilelang dengan Harga Segini, Buruan Bawa Pulang
Update lainnya yakni panel instrumen digital lengkap dengan teknologi Y-Connect sehingga pemilik dapat menghubungkan kendaraan dengan smartphone.
Ada juga rem dual ABS dan Traction Control System (TCS) sehingga keselamatan pengendara semakin terjaga.
NMAX generasi terbaru ini punya 5 tipe dengan harga yang berbeda-beda.
Ada tipe dari yang paling murah yakni Neo Version, Neo S Version, Turbo, Turbo Tech Max dan Turbo Tech Max Ultimate.
Untuk varian paling tinggi yakni NMAX Turbo Tech Max Ultimate dibanderol Rp 46.095.000 (OTR) DKI Jakarta.
Harga di atas sudah termasuk tambahan aksesori resmi Yamaha.
Berikut simulasi kredit yang dikutip dari website resmi Yamaha Indonesia.
DP 30 persen (Rp 13.575.000)
Tenor 11 Bulan Rp 4.707.000
Tenor 23 Bulan Rp 2.748.000
Tenor 35 Bulan Rp 2.263.000
DP 20 persen (Rp 9.050.000)
Tenor 11 Bulan Rp 5.004.000
Tenor 23 Bulan Rp 2.847.000
Tenor 35 Bulan Rp 2.287.000
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |