Produsen Harley-Davidson Ketar-ketir, Para Pekerja Tolak Kontrak Baru, Pabrik Bakal Tutup

Ahmad Ridho - Jumat, 5 April 2019 | 11:15 WIB
harley-davidson.com
Ilustrasi pabrik moge Harley-Davidson.

Baca Juga : Video Pengemis Kaya Gegerkan Aceh, Minta Uang ke Pemotor Pulangnya Naik Sedan Mewah

Baca Juga : Bukan Cuma Sering Ganti Jenis Bensin, Piston Bolong Biasa Terjadi di Bengkel Balap, Ini Sebabnya

Secara resmi kontrak Harley-Davidson telah berakhir dengan United Steelworkers yang sudah terjalin sejak tahun 2012 lalu.

Tidak disebutkan poin pertentangan antara serikat pekerja dan perusahaan serta bagian apa yang sedang dinegosiasikan.

Akan tetapi hingga hari ini, para pekerja tidak memiliki kontrak serikat dengan atasan mereka.

Source : GridOto.com
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular