Baca Juga : Puluhan Harley-Davidson Ringsek Tertimpa Truk Pengangkut Di Tol Cipali
Setelah utak-utik sana-sini, eh, malah berujung fatal.
Motor bukannya hidup justru makin parah. ECU jebol, kelistrikan mati total.
Inilah bahayanya analisa ala jalanan, strategi coba-coba dan meraba-raba ‘mungkin ini, mungkin itu’ bisa berakibat fatal.
“Banyak mekanik umum tidak paham prinsip kerja motor injeksi. Seperti kasus ibu itu.
Baca Juga : Gawat, Video Motor Setan Jalan Sendiri Nabrak Pemotor dari Arah Berlawanan?
Saat si mekanik cek bensinnya tidak turun, eh, injektornya ditusuk-tusuk agar bensin turun. Ini kan salah kaprah,” tukas Zainal, Instruktur teknisi Yamaha Bangka Belitung dari CV Sumber Jadi, main dealer Yamaha di Tanjung Pandan.
Motor injeksi, lanjutnya, tidak bisa diperlakukan kayak motor karbu
dalam urusan sistem bahan bakarnya.
Saat motor mogok akibat bensin tidak turun, yang patut dicurigai
adalah saringan bensin mampet.
KOMENTAR