Kenapa Knalpot Motor MotoGP Keluar Api? Ini Dia Asal Muasalnya

Reyhan Firdaus - Minggu, 12 Mei 2019 | 03:30 WIB
MotoGP.com
Knalpot SC Project motor Stefan Bradl mengeluarkan api

Nah, kalau bahan bakar, seperti yang disebut tadi di atas, ada bahan bakar yang belum sempat terbakar ketika gas ditutup.

Menurut Slamet Pio sapaan akrabnya, diketahui ada 2 macam suara ledakan.

Yang pertama, suara ledakan yang bersumber dari ruang intake.

Ledakan ini kalau didengar, mirip orang batuk kering.

Baca Juga : Tayang Live di TV, Nih Dia Biaya Daftar Balap Motor Oneprix 2019

MotoGP
Backfire di MotoGP, Moto2 bahkan Moto3 dan motor balap lainnya sangat mungkin sering terjadi

Artinya cuma sekali terjadi, dan muncul karena campuran udara dan bahan bakar terlalu miskin.

Lalu yang kedua, suara ledakan berkali-kali macam orang batuk berdahak.

Kalau yang ini, akibat campuran udara dan bahan bakar terlalu kaya.

Nah, contoh backfire atau afterfire di motor balap MotoGP atau Moto2, seperti video di bawah ini.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

@remygardner was cooking up a barbecue all weekend in Jerez! ???????????? // #SpanishGP #MotoGP #Motorcycle #Racing #Motorsport #TBT #Throwback #ThrowbackThursday

A post shared by MotoGP (@motogp) on

 

Source : Otorace.gridoto.com
Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Indra GT


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular