Baca Juga: Geger Pengendara Jeep Rubicon Terobos Lomba Maraton, Ternyata Habis Tabrak Pemotor Yamaha NMAX
Motor bebek Honda Supra Fit itu dimodifkasi dengan roda tambahan di belakang.
Motor ini sangat membantu mobilitas Dian yang juga sebagai Bhabinkamtimbas ini.
"Pelayanan kepada masyarakat tetap berjalan, saya keliling ke desa melakukan sambang ke warga, tokoh masyarakat. Saya juga melakukan penyuluhan kepada masyarakat, hadir di pertemuan RT," ujar Dian.
Di tengah keterbatasannya, setiap pagi Dian juga bertugas mengatur lalu lintas di sekolah.
Baca Juga: Kisah Sedih Driver Online Bawa Mayat Viral di Medsos, Kepolisian dan Pihak RS Angkat Bicara
Selebihnya, Dian bertugas di kantor mengurus administrasi dan memberi pelayanan kepada masyarakat.
"Walaupun aktivitas belum maksimal, tapi pelayanan kepada masyarakat harus maksimal. Meskipun keadaan seperti ini bukan berarti tidak bisa melayani masyarakat, bukan alasan untuk menghambat aktivitas," pungkas Dian.
Salut banget buat Brigadir Dian!
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Kisah Brigadir Dian, Polisi dengan Tubuh Lumpuh Separuh: Meski Sulit, Tetap Layani Masyarakat Sepenuh Hati (1)
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Fadhliansyah |
Editor | : | Fadhliansyah |
KOMENTAR