Wow, Ini Dia Nenek Moyang Honda BeAT, Kenapa Disebut Produk Gagal?

Reyhan Firdaus - Kamis, 31 Oktober 2019 | 18:50 WIB
AHM & Honda-Montesa.es
Skutik pendahulu Honda BeAT adalah Juno

Penggunaan bodi dari fiberglass inilah yang akhirnya diterapkan pada motor paling sukses sedunia, Honda Super Cub.

Selain bodi, untuk model Honda Juno K, punya ciri khas windshield berukuran ekstra jumbo.

Malah karena tinggi banget, bagian atasnya bisa dibuka-tutup dengan sistem engsel.

Ukurannya emang tinggi banget, mirip windshield yang dipakai motor-motor touring kekinian.

Baca Juga: Harga Honda BeAT Street Update Akhir Bulan Oktober 2019, Bisa Dicicil Plus Dapat Diskon

world.honda.com
Honda Juno

Lalu karena Soichiro Honda terkenal sebagai orang yang kurang suka dengan mesin 2-tak, maka Honda Juno diberikan mesin 4-tak 189 cc.

Seperti ditulis di awal, Honda Juno dibekali dengan transmisi tiga percepatan.

Performanya cukup lah buat sekadar jalan-jalan santai di kota, power maksimalnya 9 dk.

Lalu ada fitur yang baru yaitu electric starter, jadi tidak perlu mengengkol lagi.

Baca Juga: Terungkap, Ternyata Ini Alasan Motor Honda BeAT Lebih Banyak Dipakai Balap Matic Race

Source : GridOto.com,Honda
Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular