Modifikasi Suzuki Satria F Jadi 2 Silinder, Mesin 300 Cc Buat Harian

Reyhan Firdaus,Antonius Yuliyanto - Senin, 11 Mei 2020 | 18:35 WIB
Rangga/otomotifnet.com
Dua mesin Suzuki Satria F150 dijadikan satu, tapi sekilas standar, mesti intip knalpotnya yang nyembul 2 buah

Karena pemilik motor minta untuk spek daily use, karbu tetap pakai bawaan Satria yang di-jetting ulang.

Jadi tidak terlalu boros. Dicabang di bagian intake manifold satu jadi dua.

Selain karburator, knalpot juga dibuat 2–1 agar terlihat lebih simpel, namun suaranya tetap padat.

Berkat mesin yang lebih lebar, otomatis posisi sproket depan dipindah.

Baca Juga: Bersihkan Rantai Motor Jangan Sembarangan Biar Awet, Mana yang Lebih Aman, Pakai Bensin Atau Sabun?

Rangga/otomotifnet.com
Suzuki Satria F150 2 silinder OM2S

Asnya dipanjangkan yang diambil dari motor lain.

Selain itu, footstep diberi adaptor di kiri dan kanan, agar tidak mentok mesin yang kini lebih lebar.

Pengerjaanya sendiri makan waktu 6 bulan, dan dilakukan pengetesan seperti turing luar kota bersama konsumennya.

Hasilnya, daya tahannya siap buat diajak riding harian, mantap bukan?

Data Modifikasi : 
Ban Depan : FDR Sport MP 90/80-17
Ban Belakang : FDR Sport MP 90/80-17
Master Rem : Gale Speed
Gas Spontan : Domino
CDI : Suzuki Shogun
Kampas & Per Kopling: Aftermarket
Footstep : Standar custom
Knalpot : Custom

OM2S: 0812-5182-0754

Source : Otomotifnet.gridoto.com
Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular