Ternyata, cara menurunkan harga BBM bukanlah hal yang efektif.
Baca Juga: Manajer Pertamina Pandu Memilih Oli Agar Perhatikan 3 Faktor Supaya Mesin Awet
Hal itu disampaikan Direktur Utama Pertamina, Nicke Widyawati.
"Tapi, kemudian kalau hulu migas ditutup, kilang-kilang ditutup," ungkap Nicke dalam diskusi virtual, Senin (15/6/2020).
"Kita akan kembali lagi ke zaman dulu, tergantung dengan impor," sambungnya.
Dengan ditutupnya kilang, maka tujuan pemerintah untuk menciptakan kemandirian energi tidak akan terealisasi.
Nicke pun menjelaskan bahaya harga BBM murah yang disebabkan impor.
Baca Juga: Pom Bensin Pertamina Siap Terapkan New Normal, Bikers Wajib Pakai Masker dan Turun dari Motor
"Bayangkan kalau kita hanya mengandalkan impor yang katanya di luar negeri itu murah," jelas Nicke.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR