3. Via kantor BPJS Ketenagakerjaan
Cara cek status kepesertaan yang paling tradisional adalah datang langsung ke kantor BPJS Ketenagakerjaan.
Peserta BPJS Ketenagakerjaan juga harus membawa persyaratan untuk mengecek kepesertaan.
Sementara itu, pemerintah sudah menyalurkan bantuan subsidi gaji kepada 5,5 juta pekerja.
Sebelumnya, Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah mengatakan penyaluran bantuan subsidi gaji tahap 2 sudah dimulai sejak Jumat (4/9) usai dilakukan pemeriksaan lebih lanjut atas data yang didapatkan dari BPJS Ketenagakerjaan.
Artikel ini telah tayang di Tribunjambi.com dengan judul "14,4 Juta Nomor Rekening Penerima Bantuan Gaji Sudah Dikumpulkan, Data Tidak Lengkap Dikembalikan"
Source | : | TribunJambi.com |
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR