7 Poin Tes Kesehatan Saat Bikin SIM, Bikers Ternyata Banyak yang Belum Tahu

M. Adam Samudra,Ahmad Ridho - Selasa, 6 Oktober 2020 | 11:20 WIB
Kompas.com
Bikers masih bingung tes kesehatan bikin SIM ternyata ada 7 poin, apa aja sih?

Baca Juga: Gak Jengkel Lagi Kini e-KTP Bisa Dicetak Sendiri Seperti di Mesin ATM Jadi Cepat dan Tidak Ribet, SIM Kapan?

"Jadi harus ada rekomendasi. Karena kesehatan adalah merupakan salah satu persyaratan untuk pendaftaran pengurusan SIM, sesuai dengan pasal 24 Peraturan Kapolri Nomor 9 tahun 2012," kata Kompol Lalu saat dihubungi beberapa waktu lalu.

Tak hanya kesehatan jasmani, namun juga kesehatan rohani. Untuk jasmani, suratnya meliputi pemeriksaan penglihatan, pendengaran, dan perawakan fisik.

Semua item dalam pemeriksaan melalui pertimbangan matang sang dokter.

Begitu pula dengan pendengaran. Ada catatan tersendiri dari dokter yang memeriksa.

Baca Juga: Kena Razia STNK atau SIM Lupa Ketinggalan di Rumah, Boleh Diantarkan ke Lokasi atau Langsung Kena Tilang?

Untuk kondisi fisik si pemohon SIM, apakah mampu mengemudikan dengan baik.

Pihaknya tak ingin meski secara fisik sehat, namun saat diperiksa ada masalah di persendian.

Untuk diketahui, Perkap nomor 9 tahun 2012 tentang surat izin mengemudi pasal 35 yakni;

(1) kesehatan jasmani, sebagaimana dalam pasal 34 huruf a meliputi:

Source : GridOto.com
Penulis : M. Adam Samudra
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular