Baca Juga: Siap-siap, Korlantas Polri Akan Ubah Konsep Ujian Pemohon SIM
Selain itu, pemohon juga harus membawa persyaratan yang dibutuhkan untuk pengurusan SIM seperti KTP serta surat keterangan kesehatan.
Setelah persyaratan lengkap, pemohon bisa mengikuti serangkaian tes untuk mendapatkan SIM baru.
Seperti ujian teori dan juga praktik serta keterampilan melalui simulator.
Tetapi, ujian tersebut tidak berlaku bagi pemohon yang hanya melakukan perpanjangan masa berlaku SIM.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Begini Cara Membayar Perpanjangan dan Pendaftaran SIM Baru Secara Online",
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR