MOTOR Plus-online.com - Boleh gak sih memodifikasi pelat nomor motor, begini aturan resminya.
Enggak sedikit pemotor yang memodifikasi pelat nomor motornya.
Ada yang pakai huruf miring, sampai menggunakan pelat nomor motor Thailand.
Kalau ketahuan polisi ujung-ujungnya bisa kena tilang.
Baca Juga: Pasang Stiker Keanggotaan Aparat di Pelat Nomor, Boleh Gak Sih?
Baca Juga: Bantuan Pemerintah Rp 2,4 Juta Diganti Rp 3,55 Juta, Pakai HP Daftarkan KTP
Lalu sebenarnya apa boleh modifikasi pelat nomor kendaraan?
Pelat nomor atau TNKB merupakan tanda registrasi dan identifikasi kendaraan yang diterbitkan Polri sebagai bukti sah pengoperasiannya.
Karena itu, pelat nomor berisikan kode wilayah, nomor kendaraan dan masa berlaku yang dipasang pada kendaraan bermotor.
Namun dalam beberapa kesempatan, nampak pelat nomor modifikasi yang tidak standar digunakan dalam kendaraan harian.
Source | : | GridOto.com |
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR