Baca Juga: MotoGP Doha Panas, Senggolan Jack Miller dan Joan Mir Belum Selesai
"Ya, itu merupakan balapan yang bagus, seperti yang anda tahu sulit bagi saya memimpin 18 lap, tapi menurut saya lebih baik seperti ini," ujar Jorge Martin dikutip dari Crash.net.
"Saya mampu mengontrol kecepatan dan ban, saya sangat kesulitan akhir minggu ini," sambungnya.
"Saya melakukna langkah bagus dan saya pikir saya bisa meningkatkan fokus dan juga manajemen pada ban yang mana sangat penting," tambah dia.
"Saya masih melakukan kesalahan saat ngebut, apalagi saat Fabio menyusul saya," lanjutnya.
Baca Juga: MotoGP Doha Panas, Senggolan Jack Miller dan Joan Mir Belum Selesai
"Saya ada di batas untuk mengikuti Fabio, tapi saya pikir ini saatnya untuk maju dan mempertahankan podium," sambungnya.
"Pada akhirnya memalukan kalah di posisi kedua," tambah pembalap Spanyol 23 tahun itu.
"Saya tidak senang 100 persen karena ketika saya melihat Johann, saya bilang saya tidak bisa mencobanya lagi," lanjtunya.
"Kalau saya mencoba maju, maka kami akan crash," sambung Martin.
Source | : | Crash.net |
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR