6 Macam Bantuan Pemerintah Dibagikan Jelang Lebaran Cek Nomor KTP Dari HP Apakah Anda Termasuk Penerima

Aong - Minggu, 9 Mei 2021 | 10:00 WIB
Kompas.com/Kemensos
Ada 6 bantuan pemerintah cair jelang lebaran cek dari HP

Baca Juga: Masukkan Lewat HP 16 Angka di KTP, Masih Ada 6 Bantuan Cair Sebelum Lebaran

5. BPNT atau Bansos Sembako

Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT) atau bansos sembako diberikan setiap bulan hingga Desember 2021.

Penerima bansos sembako merupakan keluarga miskin dan rentan yang terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

Adapun sasaran program sembako adalah 18,8 juta orang penerima dengan besaran bantuan yakni Rp 200.000.

Bantuan dikirim melalui transfer ke rekening, dilakukan oleh Bank Himbara.

6. Bantuan Kuota Internet

Pada 2021 ini, bantuan kuota internet dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi kembali disalurkan hingga Mei 2021.

Penerima bantuan kuota Kemdikbud dan rincian kuotanya sebagai berikut:

  • Peserta Didik Jenjang PAUD: 7 GB/bulan
  • Peserta Didik Jenjang Pendidikan Dasar dan Menengah: 10 GB/bulan
  • Pendidik Jenjang PAUD dan Pendidikan Dasar dan Menengah: 12 GB/bulan
  • Dosen dan Mahasiswa: 15 GB/bulan.

Untuk mengecek penerima bantuan kuota internet, brother bisa klik LINK INI dari beberapa operator.

 

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "6 Bantuan yang Masih Cair Mei 2021 Sebelum Lebaran"

Penulis : Aong
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular