Debt Collector Tarik Paksa Kendaraan Suami Istri, Emas Buat Bayar Hutang Malah Raib

Galih Setiadi - Sabtu, 26 Juni 2021 | 13:10 WIB
Tribunnews.com
Ilustrasi debt collector.

Namun, pihak leasing atau debt collector mengatakan kalau barang itu tidak ada lagi.

"Jadi sampai saat sekarang, kami masih menyelidiki perkara tersebut untuk membuktikan tindak pidana yang telah terjadi," katanya.

Kompol Rico Fernanda menyebutkan, berdasarkan keterangan dari korban, didapati informasi kalau barang berharga itu jenis emas.

"Keterangan dari korban, bahwa ada sebanyak 20 emas (50 gram) di dalam mobil tersebut," katanya.

Baca Juga: Debt Collector Petantang-Petenteng Dijamin Langsung Puter Balik, Caranya Telepon Nomor Ini

Kompol Rico Fernanda menyebut, korban menunggak pembayaran kredit mobil selama 6 bulan.

Hal itu dikarenakan korban tidak sanggup untuk membayar kredit mobil tersebut.

Namun, korban telah mempersiapkan uang untuk membayar tunggakan dari kredit mobil tersebut.

Kata dia, korban berencana untuk menjual emas yang dimilikinya tersebut.

Baca Juga: Wajar Nikita Mirzani Mau Jotos Debt Collector, Faktanya Bawa Moge Aja Ngebut Cuy

Source : Tribunnews.com
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular