Bikers Termasuk 2,25 Juta Penerima, Bantuan Rp 1 Juta Sudah Ditransfer, Langsung Cek ATM

Joni Lono Mulia - Senin, 23 Agustus 2021 | 07:45 WIB
Tribunnews.com
Ilustrasi. Tahap 2 Bantuan Rp 1 Juta Sudah Bisa Diambil, Jangan Kaget Pas Cek Saldo ATM Jadi Nambah

Dengan nominal sebesar itu, bikers bisa buat bayar cicilan motor; servis besar motor atau kebutuhan lainnya.

Bantuan tambahan penghasilan tersebut masuk dalam program bantuan subsidi upah (BSU) atau subsidi gaji. 

Saat ini, sudah memasuki tahap kedua dan ditransfer untuk 2,25 juta orang atau masyarakat.

Penyaluran subsidi gaji tahap pertama sebelumnya telah diberikan kepada sekitar 1 juta penerima.

Untuk keseluruhan, pemerintah menargetkan total penerima bantuan subsidi gaji ini sebanyak 8,7 juta dengan anggaran total berjumlah Rp 8,79 triliun.

Baca Juga: WNI dan Punya NIK Ditransfer Bantuan Rp 1 Juta dari Pemerintah, Cek Ini Awas Kelupaan

Jika pekerja punya rekening Bank Himbara atau Bank Syariah Indonesia (khusus wilayah Aceh), bantuan upah langsung ditransfer ke rekening.

Namun jika belum memiliki rekening di Bank Himbara atau BSI, akan dibuatkan rekening oleh Kemnaker yang bekerja sama dengan bank dan perusahaan tempat bekerja.

Syarat Penerima

Syarat dapat bantuan subsidi upah ditujukan untuk warga Indonesia dibuktikan dengan memiliki NIK.

Penulis : Joni Lono Mulia
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular