Dilansir dari Kompas.com, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan, jumlah target penerima BSU akan ditambah menjadi 1,6 juta orang.
Menurut Airlangga, penambahan jumlah penerima bantuan dilakukan karena terdapat dana sisa penyaluran lebih dari Rp 1 triliun.
"Dengan sisa anggaran, akan ada perluasan sebanyak 1,6 juta sasaran pekerja, dan ini jumlah anggarannya adalah Rp 1,6 triliun," kata Airlangga dalam konferensi pers evaluasi PC-PEN, Selasa (26/10/2021).
Lantas, bagaimana cara mengecek penerima BSU dan siapa saja yang berhak menerima?
Cara cek penerima BSU
Berikut sejumlah cara untuk mengecek penerima BSU 2021:
1. Melalui aplikasi BPJSTKU
Instal aplikasi BPJSTKU di ponsel
Registrasi melalui e-mail dengan membubuhkan nomor KPJ, NIK e-KTP, tanggal lahir, dan nama
Baca Juga: Uang Rp 900 Ribu Sampai Rp 3 Juta Bisa Diambil di ATM Terdekat, Cukup Masukkan Nama Lengkap
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR