Melalui bisnis Pertashop, Pertamina menargetkan untuk membangun 10.000 outlet jaringan distribusi BBM ritel yang tersebar secara merata di seluruh wilayah Indonesia.
Berdasarkan laman resmi perusahaan, Pertamina membeberkan beberapa keuntungan membuka bisnis Pertashop Pertamina.
Mulai dari kerja sama yang menguntungkan, modal usaha yang kecil, jaminan ketersediaan, takaran dan kualitas BBM.
Selanjutnya, lahan yang diperlukan tidak terlalu luas, perizinan usaha yang sederhana dan ketersediaan Bright Gas dan Pelumas Pertamina.
Potensi keuntungan bisnis Pertashop Pertamina relatif bergantung pada angka penjualan BBM.
Sebagai ilustrasi, apabila menjual BBM mencapai 450-600 liter per hari, maka pengusaha Pertashop harus memesan BBM kepada Pertamina rata-rata 14 kilo liter per bulannya.
Omzet penjualannya bisa mencapai lebih dari Rp 150 juta-an per bulan.
Syarat buka Pertashop Pertamina
Persyaratan yang harus calon mitra bisnis Pertashop Pertamina yang perlu dipenuhi adalah sebagai berikut;
Baca Juga: Bingung Mau Usaha Apa Mending Buka Pertashop, Modal Awalnya Cuma Segini Kentungan Berlipat
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR