Ternyata Honda Scoopy Sudah 5 Generasi di Indonesia, Model Baru 2024 Meluncur Besok

Ardhana Adwitiya - Senin, 4 November 2024 | 12:59 WIB
AHM
Honda Scoopy generasi pertama tahun 2010 terparkir di pabrik AHM.

Scoopy generasi pertama masih menggunakan mesin 110 cc karburator, mirip yang dipakai honda BeAT generasi pertama.

Mesin itu diklaim menghasilkan tenaga sebesar 8,13 dk dengan torsi 8,32 Nm.

2. Honda Scoopy generasi kedua (2013-2015)

AHM
Honda Scoopy generasi kedua (2013-2015).

Tahun 2013 AHM merilis Honda Scoopy generasi kedua dengan desain baru yang lebih modern.

Mempertahankan aura retro dengan bodi membulat, namun dengan tampilan lebih segar.

Misalnya desain headlamp yang lebih modern dengan disematkannya proyektor.

Ditambah posisi lampu sein baik depan dan belakang dibuat menempel dengan bodi.

Sektor dapur pacu, Scoopy generasi kedua sudah dibekali teknologi injeksi.

Baca Juga: All New Honda Scoopy Segera Meluncur, Harga Scoopy Bekas Sekarang Jadi Segini 

Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular